Bagaimana Cara Pesan ?

1 Hubungi Kami atau Datang Langsung.
2 Konsultasi dan Design Project.
3 Produksi, Pembayaran dan Implementasi

Jika masih belum jelas, dapat mengirimkan pertanyaan via e-mail ke microdataindonesia@gmail.com

JAM BUKA

Senin - Selasa 8:30AM - 6:00AM
Sabtu - Minggu 9:00AM - 5:00PM

Telp: 08118880853

KEUNTUNGAN MEMILIKI WEB COMPANY PROFILE

by / 28 Jul 2020 / Published in teknologi
Post Image

KEUNTUNGAN MEMILIKI WEB COMPANY PROFILE

Company Profile merupakan salah satu hal yang sangat penting, dengan adanya company profile, publik atau calon konsumen bisa tahu informasi dan detail mengenai usaha kita. Pada umumnya, company profile dibuat dalam bentuk media cetak atau elektronik. Banyak perusahaan yang mulai memanfaatkan media internet sebagai tempat untuk membuat website company profile atau web profil perusahaan.

Berikut adalah Keuntungan memiliki Website Profil Perusahaan

  1. Sarana Representasi Perusahaan
  2. Sebagai Media Marketing (Marketing Tools)
  3. Pelengkap Proposal atau Penawaran
  4. Media untuk Branding
  5. Jadi Sarana Informasi (Ivent, Seminar, Workshop, Pengumuman dsb)
  6. Alat untuk sponsorship
  7. Media untuk mengenalkan produk
  8. Sarana untuk mengekspresikan visi dan misi
  9. Media penunjang fasilitas bagi konsumen / pelanggan
  10. Membuka pasar baru yang lebih luas

Sekarang ini, internet menjadi sebuah trend dunia, namun banyak perusahaan atau jasa yang belum memiliki website. Dengan memiliki web company profile untuk usaha, bisnis atau toko maka anda sudah selangkah lebih maju dari kompetitor Anda. Ini dapat mengangkat nilai perusahaan dimata konsumen. Dengan menggunakan website maka anda dapat melakukan transaksi secara online. Ini dapat menghemat waktu dan biaya bagi perusahaan.

Anda dapat menyampaikan informasi secara cepat dan update kepada pelanggan setia. Anda bisa mengumpulkan database pelanggan melalui form yang bisa anda tambahkan pada website yang anda miliki.

 

Tagged under:
TOP